ASUS Notebook Terbaik dan Favoritku

 On Sabtu, 12 April 2014  

ASUS Notebook Terbaik dan Favoritku - Inilah Notebook terbaik ASUS yang selama ini menemaniku untuk ngeblog dan mengerjakan tugas-tugas Kampus dengan notebook ASUS ini banyak sekali manfaat saat saya dapatkan, oke langsung saja saya akan menceritakan mengenai ASUS Notebook Terbaik dan Favoritku yaitu ASUS A45VD.

Saya telah Menggunakan ASUS Type A45VD Selama Kurang Lebih 1 Tahun atau tepatnya tanggal 13 April 2013, saya menggunakan Notebook terbaik ASUS A45VD. Awalnya saya sempat bingung dan ragu untuk membeli laptop dengan merk ASUS ini karena belum tahu fitur maupun performance dari laptop tersebut. Dana saya juga saat itu hanya memiliki Uang Rp 6.269.000 Setelah tanya kesana-sini, ternyata Notebook dari asus ini emang bener - bener mantap dengan harga nya yang lumayan Murah.


Dipadukan dengan sepesifikasi yang cukup bagus dengan dengan adanya VGA Nvidia yang membuat semakin bening dan jernih, laptop ASUS A45V ini memiliki prosesor intel core i5 yang udah lumayan bagus untuk Kantoran/multimedia, sedangkan untuk Game yang besar dan berat saya gak terlalu nyaranin karena Laptop Asus ini hanya memiliki RAM 2 Giga, saya langsung updrage RAM nya menjadi 4GB, meskipun hanya memiliki kapasitas storage HDD 500GB, dan bagi saya ini sangat kurang karena saya adalah seorang maniac downloader film.

ASUS Notebook Terbaik dan Favoritku telah saya buktikan bandel dan cukup menjanjikan, menjadikan ASUS sebagai Notebook Favoritku. Ternyata semuanya masih di bulang bagus, mungkin karena saya terlalu selain sering saya gunakan untuk browsing, notebook ini juga terkadang saya gunakan untuk bermain game untuk mengisi waktu luang saya disela kesibukan kerja, baterainya yang lumayan hemat dan tahan lama ini yang membuat saya makin betah menggunakan notebook ASUS , dari awal, saya coba gunakan untuk browsing dan Alhamdulillah mampu bertahan hingga 3 jam lebih, namun setelah saya gunakan selama kurang lebih 1 tahun ini, kini hanya mampu bertahan 2 jam lebih.Selama menggunakan ASUS, saya sudah merasakan yang namanya FASTBOOT (booting cepat) sesuai dengan iklan yang bertebaran, dan yang hebatnya, ketika buka banyak aplikasi, ASUS mampu memproses aplikasi yang dijalankan dengan baik. Kita juga dapat memonitor performancenya lewat Task Manager. Ketika mendengar lagu, suara yang dihasilkan speaker “Altec Lansing” tidaklah cempreng, tapi hasilnya mirip seperti dengan speaker eksternal.

Cukup menjanjikan bukan. Dan yang paling pentingnya daya tahan baterainya bisa bertahan sekitar 4 jam-an nonstop, itu yang membuat saya bangga dengan ASUS Notebook Terbaik dan Favoritku, dan selama ini belum pernah ada masalah serius dengan ASUS. Dengan system recovery yang baik, sempat waktu itu saya mengalami kerusakan OS, namun hanya dengan sekali klik, laptop notebook saya kembali baik seperti semula. Suatu kemudahan memang dengan adanya Reset System/System recovery yang baik dari ASUS.

Saya juga telah menyiapkan tetimoni pengguna Notebook ASUS dari 2 Orang teman yang sudah lama menggunakan Notebook ASUS.

Notebok ASUS tahan guncangan apalagi yang biasa menggunakan Sepeda Motor untuk membawa Notebook ASUS


“Yengki Sumardi”
Staff Bendahara FMIPA UR

Notebok ASUS baterai nya tahan lama dan tidak cepat panas jika dipakai dalam waktu yang lama.

“Damhuri Husni”
Marketing PT. SOMAN


Untuk melengkapai ASUS notebook terbaik dan favoritku saya telah membuat viideo mengenai Notebook ASUS Notebook Terbaik dan Favoritku yaitu ASUS A45VD berikut ini :



Itulah pengalaman saya selama menggunakan ASUS A45VD semoga bermanfaat buat anda yang mencari kelebihan maupun keunggulan dari ASUS. ASUS Notebook Terbaik dan Favoritku memang oke.
ASUS Notebook Terbaik dan Favoritku 4.5 5 blogging Sabtu, 12 April 2014 ASUS Notebook Terbaik dan Favoritku - Inilah Notebook terbaik ASUS yang selama ini menemaniku untuk ngeblog dan mengerjakan tugas-tugas Ka...